Refleksi dan Resolusi: Universitas Ngudi Waluyo Mantapkan Langkah Menuju Kinerja Gemilang 2025
20 Desember 2024 13:10:30, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 152x

Ungaran, 20 Desember 2024 – Universitas Ngudi Waluyo (UNW) sukses menggelar Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) dan Refleksi Akhir Tahun di Auditorium Kampus. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja manajemen, meninjau capaian program, serta merumuskan strategi peningkatan kualitas pembelajaran dan layanan di tahun mendatang.

Acara dibuka oleh Rektor UNW, yang menyoroti pentingnya…

 
UNW Raih Penghargaan Bergengsi di Ajang Satria Brand Award 2024
07 Desember 2024 21:50:09, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 1181x

Semarang, 6 Desember 2024 — Universitas Ngudi Waluyo kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih penghargaan pada ajang bergengsi Satria Brand Award (SBA) 2024, yang diadakan oleh Suara Merdeka Network. Acara penganugerahan dilangsungkan dengan megah di Hotel Tentrem, Jalan Gajah Mada, Semarang, pada Jumat malam.  

Ajang yang diprakarsai oleh CEO Suara Merdeka…

 
Perkuat Sinergi dan Kolaborasi Polres Semarang dengan UNW
06 Desember 2024 21:58:33, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 1016x

Universitas Ngudi Waluyo (UNW) menerima kunjungan kerja dari Kapolres Semarang, AKBP Ike Yulianto W., S.H., S.I.K., M.H., bersama jajaran pejabat utama Polres Semarang, termasuk Kabag SDM Polres Semarang, AKBP Sutarmin, dan Kasat Reskrim Polres Semarang, AKP M. Aditya Perdana, S.T.K., S.I.K. Kunjungan ini disambut langsung oleh Rektor Universitas Ngudi Waluyo,…

 
Mahasiswa UNW Raih Juara 2 Lomba Film Pendek Berbahasa Daerah
01 Desember 2024 14:42:59, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 1095x

Tim dari Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Sinematografi Universitas Ngudi Waluyo berhasil meraih juara kedua dalam ajang Lomba Film Pendek Berbahasa Daerah yang diselenggarakan oleh Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah. Prestasi ini menjadi bukti dedikasi dan kreativitas tim setelah mengikuti pelatihan intensif dalam Kelas Kreatif Film Pendek Berbahasa Daerah yang juga…

 
UNW Menjadi Peserta Terbaik I ABDIDAYA ORMAWA 2024
11 Nopember 2024 14:20:29, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 1797x

Di Tahun 2024 ini Universitas Ngudi Waluyo (UNW) kembali berhasil menjadi peserta Abdidaya Ormawa 2024. Abdidaya Ormawa merupakan ajang bergengsi yang diadakan dari Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Riset dan Teknologi. Abdidaya Ornawa adalah kegiatan pemberian penghargaan bagi perguruan tinggi yang berhasil melaksanakan kegiatan pengabdian kepada…