Web Design Competition 2019 |
08 Maret 2019 11:22:04, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 3392x |
Dalam rangka merayakan Dies Natalis ke-25, Universitas Ngudi Waluyo menyelenggarakan Web Design Competition 2019 yang dapat diikuti oleh siswa-siswi Sekolah Menengah Atas maupun Kejuruan. Untuk panduan dan formulir pendaftaran bisa dibuka dari laman ini. |
UNW Siap Menjawab Tantangan Perubahan Zaman |
07 Maret 2019 10:56:31, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 3707x |
Era revolusi industri 4.0 menempatkan teknologi informasi menjadi basis kehidupan manusia. Perkembangan internet dan teknologi digital yang massif sebagai tulang punggung pergerakan dan konektivitas… |
Seminar dan Pelatihan Manajemen Konflik |
02 Maret 2019 10:47:51, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2642x |
Dalam suatu interaksi antar individu dalam kehidupan bermasyarakat maka pasti dapat ditemukan konflik di dalamnya. Tak terkecuali di dalam dunia pendidikan. Hubungan antar guru dan siswa sangat dinamis dan masing-masing memiliki karakter individu sendiri. Ada kalanya seorang guru dalam menerapkan kebijakannya dapat menuai permasalahan yang berujung pada terciptanya suatu konflik,… |
UNW Mengadakan Workshop Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Jepang |
18 Pebruari 2019 10:45:20, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2485x |
Indonesia selama ini dikenal sebagai negara ke dua di dunia yang penduduknya banyak mempelajari Bahasa Jepang. Banyak lembaga formal maupun informal yang memberikan pelajaran tambahan bahasa Jepang. Namun permasalahan yang sering dihadapi dalam pengajaran bahasa Jepang ini adalah masalah penggunaan buku ajar yang menjadi sumber acuan, selain kurangnya kemampuan pengajar… |
Penguatan Kerjasama UNW - Kepolisian Resort Kabupaten Semarang |
15 Pebruari 2019 10:22:20, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2309x |
Semarang -Universitas Ngudi Waluyo selama ini telah menjalin hubungan kerjasama dengan Kepolisian Resort Kabupaten Semarang. Pasca peralihan tongkat komando Kapolres Semarang berpindah dari AKBP Agus Nugroho ke tangan AKBP Adi Sumirat, maka UNW yang selama ini berada di wilayah kerja Polres Semarang dirasakan perlu untuk… |