Workshop Penulisan Karya Nyata sebagai Bekal Mengapresiasi GTK PAUD dan Dikmas Berprestasi
02 April 2018 13:54:53, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 1958x

Karena merupakan faktor penting dalam penyelenggaraan pembelajaran sekaligus pembentuk karakter bangsa, maka seorang guru dan tenaga kependidikan senantiasa dituntut untuk meningkatkan profesionalistas dalam memberikan layanan pendidikan oleh karena itu maka perlu diberikan penghargaan bagi guru dan tenaga kependidikan sesuai dengan prestasi yang dicapai dalam mengemban tugas pembelajaran maupun pengelolaan satuan…

 
Dialog Pendidikan "Pengelolaan Akademik di Era Disrupsi Teknologi"
29 Maret 2018 20:06:30, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2067x

Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Prof.  H. Mohammad Nasir, Ph. D. Ak.  hadir di Universitas Ngudi (UNW)  pada Rabu (28/3) siang. Agenda Pror. Nasir ialah meresmikan gerbang Universitas Ngudi Waluyo dan…

 
Menristekdikti Apresiasi Kemajuan UNW
28 Maret 2018 23:15:07, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2098x

Menristekdikti memberikan apresiasi terhadap kemajuan dan kesuksesan Universitas Ngudi Waluyo (UNW) saat ini. Menurutnya, UNW adalah Universitas pertama di Jawa Tengah yang merupakan hasil dari merger beberapa Institusi pendidikan dan hingga kini menjadi salah satu unggulan di Kabupaten Semarang. Menristekdikti juga mengatakan bahwa perihal merger Perguruan Tinggi dapat meningkatkan kualitas…

 
Pelatihan Penyusunan Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
26 Maret 2018 11:07:40, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2071x


 
UNW jadi Tuan Rumah Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2018
08 Maret 2018 09:02:12, Submit:Romando Sipayung, Dilihat: 2079x

Universitas Ngudi Waluyo (UNW) menjadi tuan rumah Apel Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2018 Tingkat Kabupaten Semarang pada hari Kamis 08 Maret 2018. Bertempat di kampus III UNW, upacara peringatan tersebut dihadiri oleh Bupati Kab. Semarang Dr. H. Mundjirin, ES., Sp.OG. yang dalam acara tersebut juga bertindak selaku Pembina…